ANONIM - Blog of Eric Strins

Dalam ribuan mil yang kutempuh
Ratusan pendar langit yang berubah
Berceceran rindu yang membuncah
dalam perjalanan menuju...kamu.

                                                             Jakarta, Oktober 2012

Post a Comment

0 Comments